Dalam bocoran gambar tersebut bagian kamera smartphone Oppo n3 tak berbentuk tabung seperti pada bocoran sebelumnya. Alih-alih kamera 13MP tersebut memiliki desain kamera rotasi yang tak jauh berbeda jika dibandingkan dengan Oppo N1 ataupun Oppo N1 mini. Selain itu, kamera tersebut bisa diputar hingga 206 derajat.
Selanjutnya, handphone ini dikabarkan mempunyai prosesor Snapdragon 805 yang ditunjang oleh RAM sebesar 3GB. Pada bagian depannya, terdapat layar berukuran 5,9 inci yang sayangnya tak akan menawarkan resolusi Quad HD, tapi layar dengan resolusi full HD.
Belum ada informasi mengenai kisaran harga dari handphone ini. Namun kabarnya, pihak Oppo juga menyiapkan ponsel N3 dalam versi case berbahan alumunium serta stainless steel.
http://www.beritateknologi.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar